-->
Iklan

Cara membuat zFP menu

Posted by sunariyo on Saturday, June 25, 2011

Tutorial kali ini Menjawab pertanyaan dari teman blogger yang menanyakan menu ZFP pada blog ini Pada pojok bawah blog.
zFPmenu – Fixed-Position Custom Menu and Navigation/Share Widget, adalah widget ‘melayang’ yang bisa diisi dengan menu berisi link-link sesuai keinginan.
Di dalamnya sudah termasuk navigasi scroll to top/bottom of page (scroll ke bagian paling atas/bawah halaman web) ber-engine jQuery, dan juga tombol share Twitter dan Facebook (bila diinginkan

Berikut ini Langkah langkah tersebut :

1. Masuk ke blog sobat masing-masing
2. Buka Rancangan>>Pengaturan HTML
3. Cari kode </body>

<!-- zFPmenu START -->
<div id="zfpm_div" style="display:none;">
<div id="zfpm_upperBox">

Place ads, text message, or anything here.
</div>
<ul id="zfpm_ul">
<!-- Your menus start -->
<li><a href="">YOUR MENU-1</a></li>
<li class="dir"><a href="">YOUR MENU 2 (containing submenu)</a>
<ul>
<li class="dir"><a href="">YOUR SUBMENU 2.1 (containing sub-submenu)</a>
<ul>
<li><a href="">YOUR SUB-SUBMENU 2.1.1</a></li>
<li><a href="">YOUR SUB-SUBMENU 2.1.2</a></li>
</ul>
</li>
<li><a href="">YOUR SUBMENU 2.2</a></li>
<li><a href="">YOUR SUBMENU 2.3</a></li>
</ul>
</li>
<li><a href="">YOUR MENU 3</a></li>
<!-- Your menus end -->

</ul></div>
<script type="text/javascript">
var zfpm_colorTheme = 'light'
var zfpm_shareBox = 'no';
</script>
<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.4.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script src='http://zfpmenu.googlecode.com/svn/trunk/js/zfpmenu.js' type='text/javascript'/>
<!-- zFPmenu END -->
                  
langkah selanjutnya yaitu Simpan di atas kode tadi...
Nb : ganti kode yang warna merah sesuai keinginan sobat (menu ini ane dapatkan dari inimu.com)

Previous
« Prev Post

Related Posts

2:02 AM

0 komentar:

Post a Comment